Membuat dummy Blog yang Optimal

Membuat dummy blog menurut saya adalah salah satu optimasi yang paling baik dalam meningkatkan pagerank dan backlink walupun pagerank dan backlink sudah tidak sehebat dulu dalam pengaruh SERP, tetapi faktor ini masih menjadi yang diperhatikan dalam posisi SERP dan menjadi salah satu cara dalam mendatangkan pengunjung selain dari mesin pencari itu sendiri.

Dalam membuat dummy blog maka harus ada banyak faktor yang diperhatikan, mulai dai isi blog tersebut yang tidak merugikan orang lain, kita bisa menulis sendiri atau dari blog orang lain dengan sedikit perubahan dan tentu saja dengan menampilkan sumbe,. dengan cara seperti itu maka blog tidak akan merugikan orang lain.

Selain isi blog tampilan dan lainnya harus benar benar terlihat profesional setidaknya kita harus mempercantik blog sehingga enak untuk dijadikan tempat membaca jika blog mendapat pengunjung walaupun tidak banyak. Dan tentu saja harus ada perawatan yang teratur setidaknya ada penambahan satu dua artikel secara terus menerus walaupun mungkin dalam waktu yang agak lama.

Saya sendiri biasanya membuat dummy blog, dengan niche yang berskala khusus. Maksudnya blog yang saya bikin biasanya membahas masalah yang khusus seperti masalah rokok sehingga isi dalam blog adalah masalah rokok yang tentu saja mudah dibuat atau mencari artikel yang berkaitan yang membolehkan penyebaran artikel.

Dengan Niche skala kecil seperti itu kita bisa membuat nama blog yang sesuai dengan beberapa konten didalamnya tetapi akan mendapat posisi yang lumayan bagus, selain itu ketika dirasa perlu mengupdate konten kita tidak akan mengalami kesulitan dalam membuatnya.

Backlink yang didapat sendiri biasnya saya dapat dari blogroll, sedangkan untuk link dalam konten hanya untuk link antar halaman dan sumber dari konten sehingga blog akan menguntungkan bagi situs yang kita ambil artikelnya.

Dummy yang saya buat tidak banyak hanya berkisar belasan tetapi tentu saja dengan begitu saya bisa mengurus dummy blog dengan konten yang unik, dimana walaupun blog dummy harus tetap memiliki nilai baik dari mesin pencari, dan dengan konten unik maka blog akan baik dimata mesin pencari. Selain itu harus ada nilai lebih dimana blog dummy pun bisa menjadi blog populer dengan banyak pengunjung.

Komentar

  1. aku aj belum satupun membuat blog dummy dan masih punya satu blog mas bro, kalo ada waktu sharing gimana cara mengelola banyak blog dummy ya ?!
    nice share :)

    BalasHapus
  2. Keren dan sangat bermanfaat gan artikelnya.,. Walaupun saya belum pernah membuat Dummy blog ., hehe

    Salam kenal juga mas dari saya...

    BalasHapus
  3. mkasih infonya mas,,sukses selalu,,

    BalasHapus
  4. iya membuat dummy memang harus di urus ya,,

    http://rhpcenter.com/

    BalasHapus

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini

Memanfaatkan Internet Sebagai Media Pemasaran Dan Iklan

Dua Hari Error dan Tidak Bisa Dibuka

Sejarah Hacker dan Cracker